headline

Program Sarjana Gizi

Program Sarjana Gizi Universitas Sumatera Utara (USU) telah menghasilkan lulusan yang berprestasi di bidang ilmu gizi yang tersebar di seluruh Indonesia. Fokus utama Program Sarjana Gizi adalah mempelajari pentingnya nutrisi dalam kehidupan manusia, hubungan antara pola makan dan gaya hidup, pemahaman tentang asupan nutrisi, ilmu gizi, dan pola makan sehat.

Dibimbing oleh para ahli di bidang ilmu gizi yang memiliki sertifikat ajar nasional dan didukung oleh kurikulum yang terintegrasi, kami berkomitmen untuk memberikan pendidikan dan pengalaman belajar yang interaktif kepada mahasiswa kami. Kami berharap agar mahasiswa kami dapat menjadi yang terbaik, kompeten, dan mampu bersaing dengan perkembangan zaman baik dalam skala nasional maupun internasional. Gelar Sarjana Gizi membuka peluang bagi mahasiswa kami untuk meniti karir sebagai konsultan gizi, baik di bidang kebugaran maupun kuliner.

Program Sarjana Gizi

Program Sarjana Gizi

Terakreditasi Baik

No. 0143/LAM-PTKes/Akr.PB/Sar/VII/2023

launch

Program Sarjana Gizi

Program Sarjana Gizi
Sertifikat Akreditasi Program Sarjana Gizi
detail
Program Sarjana Gizi

Program Sarjana Gizi

Terakreditasi Baik

No. 0143/LAM-PTKes/Akr.PB/Sar/VII/2023

launch

Program Sarjana Gizi

Program Sarjana Gizi
Sertifikat Akreditasi Program Sarjana Gizi
detail
Profil Lulusan

Mahasiswa yang berhasil menyelesaikan program pendidikan di Program Studi S1 Gizi FKM USU berhak menyandang gelar akademik Sarjana Gizi atau disingkat S.Gz. Profil sarjana gizi merupakan seorang sarjana yang mampu mengembangkan pelayanan gizi individu, kelompok dan masyarakat secara ilmiah melalui kerjasama lintas program dan lintas sektor, baik pemerintah maupun swasta yang berorientasi pada etika profesionalitas dan memenuhi kompetensi lulusan, yang bertindak sebagai tenaga gizi masyarakat, ahli gizi di rumah sakit dan industri pangan, peneliti di bidang gizi, konsultan bidang gizi, dan tenaga pendidik.

Lama Studi

Beban belajar sebanyak 144 (seratus empat puluh empat) sks yang dirancang untuk diselesaikan dalam waktu 8 (delapan) semester dan paling lama 14 (empat belas) semester. Satu tahun akademik terdiri atas 2 (dua) semester yaitu semester ganjil dan semester genap.

Capaian Pembelajaran Lulusan

Pengetahuan merupakan penguasaan konsep, teori, metode, dan/atau falsafah bidang ilmu tertentu secara sistematis yang diperoleh melalui penalaran dalam proses pembelajaran, pengalaman kerja mahasiswa, penelitian dan/atau pengabdian kepada masyarakat yang terkait pembelajaran. Capaian pembelajaran terkait pengetahuan untuk lulusan Program Studi S-1 Gizi adalah sebagai berikut:

  1. 1Mampu memahami prinsip dasar ilmu gizi dan kaitannya dengan ilmu biologi, anatomi fisiologi, biokimia, dan interaksi zat gizi mikro dan gizi makro.
  2. 2Mampu memahami kebutuhan gizi dan pemenuhan kecukupan gizi dengan prinsip gizi seimbang.
  3. 3Mampu memahami prinsip pengolahan pangan dikaitkan dengan upaya pengayaan gizi makanan dan pemenuhan gizi dalam mengatasi masalah gizi tingkat individu maupun kelompok masyarakat.
  4. 4Mampu memahami berbagai permasalahan gizi termasuk gizi kurang dan gizi lebih serta kaitannya dengan berbagai faktor risiko masalah gizi dan dampaknya terhadap kesehatan tropis.
  5. 5Mampu memahami berbagai masalah gizi sepanjang daur kehidupan, dan memahami faktor penyebab/faktor risiko, serta dampak yang akan ditimbulkan terhadap pertumbuhan dan perkembangan, kondisi kesehatan, produktivitas kerja, dan kualitas hidup.
  6. 6Mampu menjelaskan prinsip intervensi gizi dalam menanggulangi masalah gizi individu maupun kelompok masyarakat.
  7. 7Mampu menjelaskan prinsip pendidikan gizi dan konseling gizi.
  8. 8Mampu menjelaskan metode pengukuran untuk penentuan status gizi.
  9. 9Mampu memahami prinsip dietetik dan penyusunan menu makanan sesuai jenis penyakit.
  10. 10Mampu memahami prinsip promosi gizi serta pemberdayaan masyarakat.
  11. 11Mampu memahami prinsip pengembangan produk pangan berbasis teknologi serta manajemen jasa makanan.
Staf Pengajar
Zulhaida Lubis

Zulhaida Lubis

NIP. 196205291989032001

Dosen Tetap

Zulhaida Lubis

Zulhaida Lubis

196205291989032001

Dosen Tetap

Fitri Ardiani

Fitri Ardiani

NIP. 198207292008122002

Dosen Tetap

Fitri Ardiani

Fitri Ardiani

198207292008122002

Dosen Tetap

Albiner Siagian

Albiner Siagian

NIP. 196706131993031004

Dosen Tetap

Albiner Siagian

Albiner Siagian

196706131993031004

Dosen Tetap

Evawany Yunita Aritonang

Evawany Yunita Aritonang

NIP. 196806161993032008

Dosen Tetap

Evawany Yunita Aritonang

Evawany Yunita Aritonang

196806161993032008

Dosen Tetap

Ernawati Nasution

Ernawati Nasution

NIP. 197002121995012001

Dosen Tetap

Ernawati Nasution

Ernawati Nasution

197002121995012001

Dosen Tetap

Ecia Meilonna Koka

Ecia Meilonna Koka

NIP. 199009072019032015

Dosen Tetap

Ecia Meilonna Koka

Ecia Meilonna Koka

199009072019032015

Dosen Tetap

Risanti Febrine Ropita Situmorang

Risanti Febrine Ropita Situmorang

NIP. 199202112020122023

Dosen Tetap

Risanti Febrine Ropita Situmorang

Risanti Febrine Ropita Situmorang

199202112020122023

Dosen Tetap

Biaya Pendidikan

Program Sarjana Gizi

Rp500.000 – Rp9.600.000

Uang Kuliah Tunggal (UKT) I – VIII

Rp0 – Rp60.400.000

Iuran Pengembangan Institusi (IPI) I – VIII (Khusus Jalur Mandiri)

Program Sarjana Gizi

Fakultas Kesehatan Masyarakat
Universitas Sumatera Utara

Cari tahu selengkapnya mengenai Fakultas Kesehatan Masyarakat, Program Sarjana Gizi Universitas Sumatera Utara pada halaman web berikut ini

Accessibility Icon
disability features
accesibility icon
accesibility icon
accesibility icon
accesibility icon
Scroll Down