Berita Universitas

Reakreditasi Prodi S-1 Kesehatan Masyarakat
Tata Kelola

Reakreditasi Prodi S-1 Kesehatan Masyarakat

"Diharapkan kegiatan ini memberikan hasil yang baik bagi penilaian akreditas S1 Prodi Kesehatan Masyarakat, sehingga dapat semakin meningkatkan kepercayaan dari masyarakat sebagai institusi pendidikan tinggi berkualitas,” ujar Prof. Opim Salim.

Humas - 30 Mei 2023
WR IV USU Pimpin Apel Pagi Rutin
Tata Kelola

WR IV USU Pimpin Apel Pagi Rutin

Perbaiki tata pelaksanaannya kalau selama ini suplemen ini dicatatkan dalam suatu sistem RKA tersendiri sehingga seolah-olah di USU itu ada dua sistem RKA. Sekarang kita satuin jadi sistem RKA suplemen itu tetap ada tapi berada di suatu sistem RKA yang sama cuma pengelolaaannya yang menjadi sedikit berbeda, kata Prof. Opim.

Humas - 30 Mei 2023
Hack41D Hadir di USU
Kehidupan Kampus

Hack41D Hadir di USU

Kita berharap dari kegiatan ini mereka bisa belajar, untuk menyelesaikan problem-problem yang ada di masyarakat. Jadi mereka dikasih case, lalu mereka bisa menyelesaikan masalah yang di buat oleh telkom terutama mentor ya, sehingga mereka bisa belajar problem solving dan satu lagi mereka bisa bekerja sama tim, jelas Kepala BPRI USU.

Humas - 30 Mei 2023
JARGON: Event Nasional Persma Pijar USU
Kehidupan Kampus

JARGON: Event Nasional Persma Pijar USU

JARGON merupakan kompetisi nasional untuk mendapatkan ilmu-ilmu maupun mengimplementasikan keahlian-keahlian para peserta pada bidang jurnalistik. Kegiatan ini menjadi wadah bagi para mahasiswa untuk mengalokasikan bakat pada bidang jurnalistik.

Humas - 30 Mei 2023
USU Berkolaborasi dengan Babson College USA
Kerja Sama

USU Berkolaborasi dengan Babson College USA

Kolaborasi ini menjadi modal kuat bagi kita untuk menatap internasionalisasi yang tengah gencar dilakukan seiring dengan upaya transformasi USU menjadi entreprenurial university,” ujar Prof Mury yang melakukan kunjungan ke Babson College di Massachusetts, Jumat (26/5/2023) waktu setempat.

Humas - 28 Mei 2023
USU Jalin Kerja Sama dengan WPI Amerika
Kerja Sama

USU Jalin Kerja Sama dengan WPI Amerika

Kami berharap dapat mengambil pelajaran berharga dari kunjungan ini, khususnya terkait dengan bagaimana tata kelola internasionalisasi universitas, peningkatan kualitas akademik, serta pencapaian reputasi dan yang terpenting adalah mendapat dukungan dari WPI terhadap kegiatan riset dan pembangunan Studio Inovasi di USU, ujar Prof Mury.

Humas - 26 Mei 2023
Ketua DWP USU Hadiri Pekan Inovasi dan Investasi Sumut ke-9
Inovasi

Ketua DWP USU Hadiri Pekan Inovasi dan Investasi Sumut ke-9

Edy Rahmayadi meminta agar Pekan Inovasi dan Investasi Sumut tersebut jangan hanya menjadi ajang seremonial belaka, namun dapat memberikan efek pada masuknya invetasi di Sumut.

Humas - 24 Mei 2023
Everest ke- 7 FEB USU Bertaraf Internasional
Pendidikan

Everest ke- 7 FEB USU Bertaraf Internasional

Konferensi ini sendiri menyajikan dan menghadirkan narasumber dari beberapa institusi seperti dari Bank Indonesia, kemudian ada dari peneliti yang terkait dengan kebijakan ekonomi

Humas - 24 Mei 2023
17 Mahasiswa USU Mendapatkan Beasiswa dari YIAK
Prestasi

17 Mahasiswa USU Mendapatkan Beasiswa dari YIAK

“Sebetulnya badan wakaf seperti ini sekarang sedang kita sosialisasikan secara lebih teratur. Beberapa hari yang lalu kita juga menyelenggarakan sosialisasi pada mahasiswa, bukan hanya mahasiswa USU tapi juga mahasiswa yang ada di Sumatera Utara, menghadirkan Professor Nuh sebagai pengelola BWI, pengurus pusat, untuk memberikan sosialis...

Humas - 24 Mei 2023
Rektor USU Kukuhkan Guru Besar  Ilmu Manajemen Keuangan
Pendidikan

Rektor USU Kukuhkan Guru Besar Ilmu Manajemen Keuangan

“Kontribusi Guru Besar mempercepat transformasi USU, memiliki peran yang sangat penting untuk memenuhi kinerja penelitian, pengabdian masyarakat, publikasi, dan inovasi serta manfaatnya bagi pembangunan SDG;s dan dunia industri yang berstandar internasional,” kata Prof. Mury.

Humas - 22 Mei 2023

Eksplor

Berita Universitas

dropdown
  • Berita Universitas
  • Pendidikan
  • Kampus Merdeka
  • Penelitian
  • Pengabdian Masyarakat
  • Pencarian Video Informatif
  • Siaran Langsung
  • Pengumuman

Kategori

Semua
erasmus
Dies Natalis
Tata Kelola
Prestasi
ForWaRek
Beasiswa
Kerja Sama
Kampus Merdeka
Pendidikan
Penelitian
Pengabdian
Penerimaan
Kehidupan Kampus
Alumni & Karir
Inovasi
Kampus Sehat
World Class University

Follow